Pada bulan Oktober 2016 saya mengikuti pelatihan SAGUSABLOG.Pelatihan tersebut dibimbing oleh Mr.Mung. Dan teman-teman guru banyak dari luar pulau Jawa. Anggota pelatihan adalah Guru-guru berasal dari Sabang-Merauke.Saya senang sekali degan pelatihan tersebut. Karena Mr.Mung cara mengajarkannya enak dan sabar,apabila ada yang bertanya selalu dijawab dengan baik dan sabar. Jadi peserta pelatihan belajar dengan semangat dan rajin mengerjakan tugasnya.
Dari pelatihan SAGUSABLOG bagi ibu merupakan pelatihan yang pertama. Karena dengan pelatihan tersebut banyak teman dan ilmu baru. Saya termasuk guru gaptek pertama mengikuti pelatihan online bingung bagaimana cara mengerjakan tugas-tugas tersebut.Untuk guru pembimbing Mr.Mung dan teman pelatihan selalu memberikan informasi dan bimbingannya.Sehingga pelatihan yang saya ikuti selesai juga. Untuk mengikuti pelatihan dari IGI peserta harus masuk menjadi anggota IGI yaitu dengan membayar 50 ribu untuk KTA IGI. Menurut saya murah hanya 50 ribu. Saya mengikuti pelatihan dari IGI hampir tiap minggu ada, tidak bayar /gratiss.
Pelaksanaan pelatihanpun cukup lama yaitu 3 minggu terhitung mulai tanggal 9 – 30 April 2018, tidak seperti workhsop SAGUSABLOG gelombang-gelombang sebelumnya yang saya batasi hanya 1 minggu saja.
Harapanya semoga dengan waktu yang cukup lama ini, peserta Pelatihan bisa menyelesaikan tiap tagihan modul, dan bisa benar-benar melengkapi blog pembelajaran dengan konten-konten yang dibutuhkan dalam kegiatan pembelajaran sehari-hari, tidak lagi hanya postingan contoh, melainkan full konten pembelajaran yang dikemas dalam media pembelajaran berbasis blog.
0 komentar:
Posting Komentar